Analisis Strategi Promosi Kesehatan Terhadap Implementasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Desa Dullah Laut Kota Tual Provinsi Maluku
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Published
Sep 5, 2024
Abstract
Perilaku hidup bersih dan sehat merupakan upaya memelihara, melindungi kesehatan. Strategi promosi kesehatan untuk meningkatkan pembelajaran, kemampuan yang ditekankan untuk menolong dirinya sendiri, keluarga mengembangkan kegiatan masyarakat sesuai sosial budaya didukung kebijakan. Tujuan penelitian ini mengetahui praktek dan tingkat perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) tatanan rumah tangga dan strategi promosi kesehatan di Desa Dullah Laut Kota Tual Provinsi Maluku. Metode: Penelitian ini menggunakan metode kombinasi (mixed methods) desain concurrent triangulation (campuran kuantitatif dan kualitatif secara seimbang). subyek penelitian kepala puskesmas, pemegang program promkes dan tokoh masyarakat, terkait strategi promosi kesehatan. Sampel penelitian ini berjumlah 55 orang ibu rumah tangga, mengenai praktek, tingkat PHBS tatanan rumah tangga. Instrumen di gunakan penelitian ini berupa observasi, wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Hasil: Pengetahuan kategori Baik 60,0%, sikap positif 43,6 %, perilaku Kategori baik 23,6%. penerapan PHBS 10 indikator persalinan oleh tenaga kesehatan (78,2%), pemberian asi eksklusif (67,3%), menimbang bayi balita (98,2%), cuci tangan (30,9%), menggunakan air bersih (61,8%), jamban sehat (69,1%), memberantas jentik nyamuk (45,5%), konsumsi buah sayur (49,1%), melakukan aktivitas fisik (38,2%), merokok dalam rumah (83,6%). Advokasi ditujukan kepada tokoh masyarakat, pemerintah desa belum optimal. Pemberdayaan masih terbatas hanya kegiatan yang telah ada, yaitu posyandu, posbindu, konseling, dan penyuluhan sedangkan upaya menggerakkan kegiatan PHBS yang lebih menitikberatkan ibu rumah tangga dalam pembentukan kelompok belum berjalan. Bina suasana kurang adanya dukungan dari tokoh masyarakat dalam kegiatan yang dilakukan. Kesimpulan: Strategi promosi kesehatan yang di lakukan belum optimal sehingga berdampak pada penerapan PHBS dalam rumah tangga.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak Cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Ranah Research.
References
Azwar, S. (2015). Sikap Manusia: Teori dan Pengukurannya (2nd ed.). Pustaka Pelajar.
Boekoesoe, L., Robiyah, R., Yantu, V. M., Olahraga, F., & Kesehatan, D. (2018). Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Pada Tatanan Rumah Tangga Ditinjau Dari Aspek Pengetahuan Dan Status Ekonomi Masyarakat (Clean And Healthy Life Behavior In Household Arrangements Reviewed From The Aspect Of Knowledge And Status Of Economi Community).
Creswell John W. (2009). Research design : Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches : Vol. THIRD EDITION (3rd ed.). Sage Publication.
Dedi Sempurna Putra, K. (2018). Determinan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Tatanan Rumah Tangga. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, Vol. 07(No. 01).
Fachmi, M., & Wiratman, S. (2021). Determinan Faktor Terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Pada Skala Rumah Tangga Di Desa Mendalok Kecamatan Sungai Kunyit Kabupaten Mempawah. 7(1), 1–9.
Fadila, R. A., & Rachmayanti, R. D. (2021). Pola Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Tatanan Rumah Tangga di Kota Surabaya, Indonesia The Pattern of Clean and Healthy Living Habits in Households in the City of Surabaya, Indonesia. Media Gizi Kesmas, Vol. 10(No 02).
Hacker, K., & Houry, D. (2022). Social Needs and Social Determinants: The Role of the Centers for Disease Control and Prevention and Public Health. Public Health Reports, 137(6), 1049–1052. https://doi.org/10.1177/00333549221120244
Hayati, M., Nababan, D., & Manurung, J. (2023). HUBUNGAN STRATEGI PROMOSI KESEHATAN DENGAN TINGKAT PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) PADA TATANAN RUMAH TANGGA DI KECAMATAN SILIH NARA KABUPATEN ACEH TENGAH. PREPOTIF : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(1), 383.
Ira Nurmala, Fauzie Rahman, Adi Nugroho, Nur Laily, & Vina Yuliana Anhar. (2018). Promosi Kesehatan (1st ed.). Airlangga Universitity Press.
Julianingsih, V., Krianto Karjoso, T., Satriani Harahap, E., Magister Kesehatan Masyarakat, P., & Hang Tuah Pekanbaru, Stik. (2020). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan PHBS Di Pekanbaru. Healthcare: Jurnal Kesehatan, Vol 9(1), 09–16.
Kemenkes RI. (2011). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor: 2269/MENKES/PER/XI/2011 Tentang Pedoman Pembinaan Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS). Jakarta : Kementerian Kesehatan RI., 2011.
Kemenkes RI. (2013). Pedoman Pelaksanaan Promosi Kesehatan Di Puskesmas.
Kemenkes RI. (2015a). Kesehatan dalam Kerangka Sustainable Development Goals (SDGs). Rakorpop Kementerian Kesehatan RI, 97, 24. http://www.pusat2.litbang.depkes.go.id/pusat2_v1/wp-content/uploads/2015/12/SDGs-Ditjen-BGKIA.pdf
Kemenkes RI. (2015b). Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Tahun 2015-2019.
Kemenkes RI. (2016). PHBS. Direktorat Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. https://promkes.kemkes.go.id/phbs
Kemenkes RI. (2021). Direktorat Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan : Gerakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, Data Riset Kesehatan Dasar.
Lawrence W. Green, & Marshall W. Kreuter. (1991). Health Promotion Planning: An Educational and Environmental Approach. In 1991 (2nd ed.). Mayfield Publishing.
Notoatmodjo S. (2010). Promosi Kesehatan dan IlmuPerilaku. In 2010. Rineka Cipta.
Notoatmodjo, S. (2012). Promosi kesehatan dan perilaku kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta, 45–62.
Prof.Dr. Soekidjo Notoatmodjo. S.K.M. M. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. PT.RINEKA CIPTA.
Profil Dinkes Kota Tual. (2018). Profil Kesehatan Kota Tual.
Puskesmas Dulah Laut. (2021). Profil Puskesmas Dullah Laut.
Raju, H., Gaol, L., Ginting, D., Manurung, K., & Nababan, D. (2021). Health Promotion Strategies For Change In Knowledge Of Healty And Clean Life Behavior(Phbs) On Household In The Parsingguran 1 Village Pollung District Year 2021. In Journal of Healthcare Technology and Medicine (Vol. 7, Issue 2).
Riskesdas 2018. (2019). Laporan Nasional Riskesdas 2018. In Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (p. 198). http://labdata.litbang.kemkes.go.id/images/download/laporan/RKD/2018/Laporan_Nasional_RKD2018_FINAL.pdf
Salmon, Y. N., Rumayar, A. A., Tucunan, A. A. T., Kesehatan, F., Universitas, M., Ratulangi, S., & Abstrak, M. (2019). HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS)TATANAN RUMAH TANGGA DI KELURAHAN KIMA ATAS KOTA MANADO. In Jurnal KESMAS (Vol. 8, Issue 6).
Shalahuddin, I., Rosidin, U., Nurhakim, F., Fakultas, D., Unpad, K., & Garut, K. (2018). Pendidikan/Penyuluhan Kesehatan tentang PHBS Tatanan Rumah Tangga.
Sri, R., & Dinas Kesehatan Provinsi Jambi, I. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT DI TATANAN RUMAH TANGGA KABUPATEN MUARO JAMBI. Jurnal Inovasi Penelitian, Vol 2(No 9), 2894.
Tria Anggraini, D., & Hasibuan, R. (2020). Gambaran Promosi PHBS Dalam Mendukung Gaya Hidup Sehat Masyarakat Kota Binjai Pada Masa Pandemic Covid-19 Tahun 2020. Menara Medika, 3(1), 22. https://doi.org/10.31869/mm.v3i1.2194
Vinka Tambuwun, N., Rumayar, A. A., Engkeng, S., Kesehatan, F., Universitas, M., Ratulangi, S., & Abstrak, M. (2019). HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT PADA TATANAN SEKOLAH DI SD NEGERI 23 DAN SD NEGERI 56 MANADO. In Jurnal KESMAS (Vol. 8, Issue 5).
WHO. (2008). Closing the gap in a generation : health equity through action on the social determinants of health : Commission on Social Determinants of Health final report. World Health Organization, Commission on Social Determinants of Health.
Yani, F., Eko Irianto, S., Djamil, A., & Setiaji Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat, B. (2022). DETERMINAN TINGKAT PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU TERHADAP PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) TATANAN RUMAH TANGGA MASYARAKAT. Urnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal , Volume 12(No 3), 661–672. http://journal.stikeskendal.ac.id/index.php/PSKM
Zaraz Obella Nur Adliyani, Dian Isti Angraini, & Tri Umiana Soleha. (2017). Pengaruh Pengetahuan, Pendidikan dan Ekonomi Terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Masyarakat Desa Pekonmon Kecamatan Ngambur Kabupaten Pesisir Barat. 7.
Zelbi Windarini Tiraihati. (2018). Analisis Promosi Kesehatan Berdasarkan Ottawa Charter Di Rs Onkologi Surabaya Health Promotion Hospital Based Ottawa Charter In Onkologi Surabayah. Jurnal Promkes, 5(1), 1–11.