Rancang Bangun Alat Penyortir Barang menggunakan Barcode Berbasis Mikrokontroler
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Published
Mar 5, 2022
Abstract
Along with the development of increasingly sophisticated technology, information and communication in all fields, the level of consumer demand for services is becoming greater. By predicting the current background and reality, as long as the wheels of trade keep turning, the shipping service industry, especially those concerning packages or goods, is still sought after and needed. Before the goods or packages are delivered to the destination address by the courier, the incoming goods will first be sorted based on the courier's work area. The sorting process is still done manually using human power. Therefore, this research designed a sorting tool for goods based on the barcode printed on the goods. As many as 10 times testing this tool there is no error at all. Sorted items have been placed in place.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
Hak Cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Ranah Research.
References
Arijaya, I. M. N. (2019). Rancang Bangun Alat Konveyor Untuk Sistem Soltir Barang Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno. Jurnal RESISTOR (Rekayasa Sistem Komputer), 2(2), 126- 135.
F. Ramadhan and T. Ta’ali, “Perancangan Penyortiran Barang Berdasarkan Berat dengan Sistem Pick And Place Berbasis Mikrokontroler,” JTEV (Jurnal Tek. Elektro dan Vokasional), vol. 6, no. 2, p. 168, 2020, doi: 10.24036/jtev.v6i2.108605.
Febiyanti, F., & Agustina, C. (2018). IMPLEMENTASI BARCODE SCANNER PADA APLIKASI CEK HARGA DAN HITUNG (SI-CEKING) BERBASIS MOBILE. Bianglala Informatika, 6(2), 26-33.
H. Hikmarika, Z. Husin, and R. Maulidda, “Barang Berdasarkan Warna Menggunakan Plc ( Programmable Logic Controller ) Berbasis Mikrokontroller,” Mikrotiga, 2014.
Hadi, M., & Fajar Suryawan, S. T. (2018). Perancangan prototype penyortiran barang otomatis di gudang peralatan alat tulis (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Irawan, D., & Wahyudi, D. (2013). Perancangan dan Pembuatan Alat Penyortir Barang Otomatis Berdasarkan Warna Berbasis Arduino Uno. ENERGY, 3(2).
J. T. Elektro et al., “Rancang Bangun Sistem Robot PenyOrtir Benda Padat”, vol. 7, no. 2, pp. 106–113, 2016.
Lestari, A., & Candra, O. (2021). Prototype Sistem Pensortir Barang di Industri Menggunakan Loadcell berbasis Arduino Uno. JTEV (Jurnal Teknik Elektro Dan Vokasional), 7(1), 27-36.
Liusmar, S. M., & Mukhaiyar, R. (2020). Perancangan Sistem Otomasi Penggunaan Barcode Scanner Pada Trolley Berbasis Arduino Mega 2560. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika dan Informatika), 8(2), 43-49.
M. Syarief Hidayat, L. Pagiling, And M. N. Anshari Nur, “Perancangan Sistem Pengepakan Otomatis Berbasis Arduino Uno Menggunakan Sensor Jarak Infra Red,” J. Fokus Elektroda Energi List. Telekomun. Komputer, Elektron. dan Kendali), 2019, doi: 10.33772/jfe.v4i1.6581.
Marjan, A. R., & Mukhaiyar, R. (2020). Perancangan Konveyor Pengangkut Buah Semangka Berdasarkan Berat Berbasis Microkontroller. Ranah Research: Journal of Multidisciplinary Research and Development, 3(1), 219-225.
Muhammad, A., Elsera, M., & Andriana, S. D. (2021). IMPLEMENTASI TEKNOLOGI BARCODE PADA PENDATAAN BARANG DENGAN METODE RAD. Buletin Utama Teknik, 16(2), 64-69.
Ogata, Katsuhiko. 1995. ‘Sistem Kontrol Automatik jilid I (Edi laksono Terjemahan). Jakarta : Erlangga.
Pohan, N. (2016). Implementasi Barcode untuk Sistem Informasi Absensi pada PT. Coca Cola Distribution Indonesia Pekanbaru. Riau Journal Of Computer Science, 2(2), 87-102.
Putraa, I. G. N. A. C., & Mahendraa, I. B. M. (2020). Pengembangan Aplikasi Monitoring Inventaris Kelas Dengan Sistem Barcode. Jurnal Elektronik Ilmu Komputer Udayana p-ISSN, 2301, 5373.
Safaris, A., & Effendi, H. (2020). Rancang Bangun Alat Kendali Sortir Barang Berdasarkan Empat Kode Warna. JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional), 6(2), 391-402.
Wahyono, T. (2010). Membuat Sendiri Aplikasi dengan Memanfaatkan Barcode. Elex Media Komputindo.
Wahyudi, M. J. Afroni, and Sugiono, “Perancangan dan Pembuatan Sistem Sortir Produksi Deodorant Berdasarkan Berat Berbasis Mikrokontroler,” 2012.
WICAKSONO, B. (2017). IMPLEMENTASI APLIKASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH BERBASIS WEB DENGAN SISTEM BARCODE (Studi Kasus SMA Budi Luhur Yogyakarta) (Doctoral dissertation, Universitas Teknologi Yogyakarta).
Zethaml, V., Bitner, M., & Bitner, M. J. (2009). Service Marketing, Intergrating Customer Focus Across the Firm 5th Edition (5th ed.). McGraw Hill.